Jumat, 17 April 2009

Kodok apa yang paling kecil di dunia?


Gold Frog atau nama lainnya Brazilian Psyllophryne Didactyla, merupkana jenis kodok yang paling kecil di dunia. Ukuran Gold Frog dewasa hanya berkisar antara 9,8 mm atau bisa dikatakan kurang dari 1cm. Walaupun merupakan kodok terkecil di dunia, kodok jenis ini mengandung racun yang cukup berbahaya.

Berikut pengelompokkan Gold Frog:
Doamin : Eukaryota
Kingom : Animalia
Subkingdom : Bilateria
Branch : Deutorostomia
Infrakingdom : Chordonia
Subphylum : Vertebrata Infraphylum: Gnathostomata
Vertebrates Superclass: Tetrapoda
Class : Amphibia Subclass : Lissamphibia Order: Anura Suborder: Neobatrac Superfamily: Brufonoidea Family: Brachycepalideae Genus: Psyllophrine Specific name: didactyla Scientific name: - Psyllophryne didactyla
Sember diambil dari http://zipcodezoo.com/Animals/P/Psyllophryne_didactyla/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar