Bintang apa yang paling terang?
Sirius merupakan bintang paling terang di langit malam dengan magnitudo tampak -1.47. Bintang ini dapat dilihat dari mana saja di muka bumi ini. Waktu paling baik untuk melihatnya jatuh pada tanggal 1 Januari. Tepat pada acara tahun baru, dimana bintang ini mencapai meridian pada tengah malam.
Nama bintang ini diambil dari bahasa Yunani. Karena letaknya yang berada di rasi Anjing besar, maka serin kali bintang ini disebut bintang anjing.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar