Pikiran manusia tidak akan dapat membayangkan berapa besar tata surya itu. Bumi merupakan bagian dari tata surya, tetapi itu merupakan bagian yang sangat kecil. Tata Surya terdiri dari planet-planet yang mengelilingi matahari, asteroid dan juga meteor.
Sekarang, keseluruhan tata surya kita ini adalah bagian kecil dari tata surya lain yang jauh lebih besar, yang dinamakan “galaksi”. Galaksi sendiri terdiri dari jutaan bintang dan yang mungkin mempunyai tata surya sendiri.
Jadi bintang yang kita lihat dalam galaksi kita dinamakan “Bimasakti” semuanya adalah matahari. Karen terlalu jauhnya maka para ilmuwan tidak lagi menggunakan ukuran mil untuk mengukurnya melainkan menggunakan “tahun cahaya”. Cahaya bergerak kira-kira 6.000.000.000.000 mil pertahunnya. Bintang yang paling terang di bumi adalah Alpha Centauri. Itu berarti yang bintang ini adalah bintang yang paling dekat dengan bumi. Tahukah kalian berapa jaraknya? 25.000.000.000.000 mil!
Galaksi kita sendiri diperkirakan lebarnya 100.000 tahun cahaya. Itu berarti lebarnya adalah 600.000.000.000.000.000 mil. Dan galaksi kita hanyalah sebagian kecil dari system yang jauh lebih besar.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar